Katedral Monako

Katedral Monako
Katedral Santa Maria Immakulata
Katedral Santa Maria Dikandung Tanpa Noda
bahasa Prancis: Cathédrale de Notre-Dame-Immaculée
Katedra Monako
PetaKoordinat: 43°43′48.77″N 7°25′21.59″E / 43.7302139°N 7.4226639°E / 43.7302139; 7.4226639
LokasiMonaco-Ville
NegaraMonako
DenominasiGereja Katolik Roma
Sejarah
DedikasiDikandung Tanpa Noda
Tanggal konsekrasi1911
Arsitektur
ArsitekCharles Lenormand
GayaNeo-Romanesque
Peletakan batu pertama1875
Administrasi
Keuskupan AgungKeuskupan Agung Monako

Meja altar Santo Nikolas - Ludovico Brea, 1500
Interior Katedral Monako

Katedral Santa Maria Immakulata (bahasa Prancis: Cathédrale de Notre-Dame-Immaculée), tetapi terkadang disebut Katedral Santo Nikolas (nama gereja lama yang dihancurkan pada tahun 1874),[1] atau Katedral Monako (bahasa Prancis: Cathédrale de Monaco), adalah sebuah gereja katedral Katolik yang terletak di Monaco-Ville, ibu kota negara Monako. Katedral ini menjadi tempat banyak bangsawan Grimaldi dimakamkan, termasuk Grace Kelly dan Rainier III. Katedral ini merupakan pusat kedudukan dan takhta bagi Keuskupan Agung Monako.

  1. ^ "Katedral Monako". Wondermondo. . Sekarang "Gereja St. Nicholas" baru di Monako adalah gereja paroki di Fontvielle

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Tubidy